DAFTAR ISI
1. Kondisi
2. Gambar
3. Video
4. Prinsip
5. Download


1. Kondisi [Kembali]

    Percobaan 2 kondisi 1 : Buatlah rangkaian T flip flop seperti pada gambar pada percobaan 2 dengan ketentuan input B0=0, B1=1, B2=don’t care.

2. Gambar [Kembali]



3. Video [Kembali]



4. Prinsip [Kembali]

    Dalam percobaan kali ini saya akan menjelaskan cara kerja dari rangkaian yang telah dibuat sesuai perintah pada modul 2 .Pada percobaan 2 kondisi 1 ini dapat kita lihat bahwa IC J-K flip-flop diubah menjadi T flip- flop. Dan pada rangkaian kali ini sama dalam mengaktifkan Set dan Riset yaitu aktif law, dimana aktif low yaitu logika 0. Pada kondisi kali ini Pada input Set itu bersala dari B0 dimana B0 berlogika 1 sedangkan pada kaki inout Riset itu berasal dari B1 dan B1 ini berlogika 1. Dari masukan tersebut kaki yang aktif yaitu kaki Riset dimana keluaran pada Q=0 dan Q not= 1, Meskipun pada T diubah ubah tidak akan mempengaruihi Q dan Q not. Pda rangkaian ini B2 = don't care dimana pada kaki ini itu di hubungkan dengan Clock yang di gunakan untuk sinyak pulsa untuk mempengaruhi kapan akan berubah.

5. Download [Kembali]

Download Rangkaian
Download Video
Download datasheet SPDT
Download datasheet 74LS112









0 komentar:

Posting Komentar

About